Sebanyak 12 Kelurahan se Kecamatan Pedurungan, juga ikut berpartisipasi dalam bazaar tersebut. Bahkan produk-produk yang dijual merupakan hasil UKM di setiap kelurahan masing-masing.
Pemerintahan
Kel. Penggaron Kidul Himbau Warga Tingkatkan Keamanan
Kelurahan Penggaron Kidul, tidak pernah lelah untuk terus mengingatkan warganya agar mau menjaga keamanan lingkungannya dengan cara ronda setiap malam.
Kel. Barusari, Semarang Selatan Bedah Rumah Warga
Bangunan yang sebelumnya terbuat dari papan, saat ini sudah diganti dengan batu bata agar tampak indah dan kuat. Renovasi RTLH tersebut merupakan program bedah rumah yang dilakukan pihaknya bekerjasama dengan BKM.
Bibit Acungi Jempol Kinerja KPK di Jateng
Saya sangat berterimakasih dengan kedatangan pihak KPK yang sudah mengawasi proses perencanaan anggaran 2013. Selama ini Pemprov Jateng dalam menyusun APBD selalu memenuhi aturan yang berlaku.
BPKP dan KPK Awasi Rapat Banggar DPRD Jateng
Setelah direkam, hasilnya akan kita laporkan langsung ke KPK. Sebenarnya KPK juga datang tapi karena terlalu sibuk dan SDM nya terbatas, maka menyerahkannya kepada kami.
Kel Bulu Stalan Gelar Pasar Murah di Bulan Ramadhan
Selain menggelar pasar murah di bulan ramadhan, setiap hari Jumat seluruh pegawai di Kelurahan Bulu Stalan menggelar pengajian dan memberikan santunan bagi anak yatim piatu
Sekdakot Sukabumi Bantah PNS di Wilayah Tidak Perhatian
Kalau ada petugas atau aparat di wilayah yang tidak melayani masyarakat, catat siapa orangnya dan langsung laporkan ke saya
Peringati HUT RI, Kel. Karangturi Gelar Senam Massal
Sementara ini kami masih fokus pada kegiatan Bulan Ramadhan, seperti Tarawih Keliling (Tarling) dan acara buka bersama yang dilaksanakan di Kelurahan Karangturi dengan diikuti para warga
Ratusan Pemohon Kartu Kuning Serbu Disnakertrans
Kartu kuning adalah salah satu persyaratan utama untuk para pelamar kerja. Maka tidak heran pada waktu pendaftaran CPNS ini pihaknya kebanjiran pencari kartu kuning.
KPK dan BPKP Datangi Pimpinan DPRD Jawa Tengah
Kami kesini dalam rangka pencegahan dan upaya untuk tertib. Maksudnya untuk mengetahui bagaimana DPRD Provinsi Jateng menyampaikan kepada publik terkait proses anggaran, pelayanan publik dan pengadaan barang dan jasa
- Sebelumnya
- 1
- …
- 6
- 7
- 8
- 9
- 10
- …
- 12
- Berikutnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.