Ratusan aparat kepolisian dari Polrestabes Semarang menjaga ketat jalannya sidang kasus kerusuhan Gadekan, Solo di Pengadilan Negeri Semarang, Selasa (18/9).
Semarang Today
PN Semarang Gelar Sidang Kerusuhan Gandekan, Solo Siang Ini
Pengadilan Negeri Semarang siang ini menggelar sidang kerusuhan yang terjadi di Gandekan, Solo, dengan terdakwa Koes Setiawan Danang Mawardi Alias Iwan Walet dan Mardi Sugeng alias Gembor.
Promosikan Pariwisata Jawa Tengah ke Bali
Guna mempromosikan pariwisata dan kebudayaan yang ada di Provinsi Jawa Tengah, rencananya Dinas Kebudayaan dan Pariwisata akan menggelar road show di Bali, Kamis (20/9) mendatang.
BNN Gelar Tes Urine PNS Dilingkungan Pemkot Semarang
Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jawa Tengah menggelar tes urine bagi kalangan PNS di lingkungan Pemkot Semarang, Senin (17/9). Plt. Walikota Semarang Hendrar Prihadi juga mengikuti tes urine tersebut.
Infrastruktur Perhubungan Prioritas Utama Dalam Percepatan Pembangunan Ekonomi di Jawa Tengah
Pembangunan infrastruktur perhubungan menjadi prioritas utama dalam program masterplan percepatan perluasan pembangunan ekonomi di wilayah Jawa Tengah.
Cuaca Kota Semarang dan Sekitarnya Berawan
Cuaca Kota Semarang dan sekitarnya dilansir dari situs BMKG hari ini Berawan, dengan suhu mencapai 24-35°C dan kelembaban 45-85 %.
Bupati Semarang Lakukan Panen Raya Lele
Bupati Semarang H. Mundjirin melakukan panen raya ikan lele di Kelompok Budidaya Ikan Lele (Pokdakan) Sido Rukun, Desa Mendongan, Senin (17/9).
Pedagang Pasar Kanjengan Tolak Pemasangan Pagar Seng
Ratusan para pedagang di Pasar Kanjengan Semarang, menolak rencana pemasangan pagar seng yang akan dilakukan di blok C dan blok D, mereka mennganggap adanya pemagaran tersebut akan mengganggu aktifitas dagang mereka.
Menkumham Kunker ke Jawa Tengah
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Amir Syamsudin melakukan kunjunga kerja ke Provinsi Jawa Tengah, Senin (17/9).
Goa Kreo
Goa Kreo adalah sebuah goa yang dipercaya oleh masyarakat sekitar sebagai petilasan Sunan Kalijaga saat mencari kayu jati untuk pembangunan Masjid Agung Demak.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 8
- 9
- 10
- 11
- 12
- …
- 68
- Berikutnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.