Jatengtime.com-Demak-Terobosan baru dan unik dilakukan pihak Kelurahan Mangunjiwan, Kecamatan Demak, Kabupaten Demak
Kesehatan
Bidan Harus Bisa Menekan Angka Kematian Ibu dan Bayi
Bupati Semarang H. Mundjirin menghimbau kepada seluruh bidan di Kabupaten Semarang untuk terus meningkatkan keterampilan dan pengetahuan profesinya, sehingga mutu pelayanan kebidana kepada masyarakat dapat terjaga dengan baik.
RSUD Saras Husada Mampu Setor Rp.8.8 M ke Kas Daerah
Semenjak beralih status menjadi PPK-BLUD, Rumah Sakit Umum Daerah Saras Husada Purworejo, mampu menyetorkan hasil pendapatannya sebesar Rp. 8,8 miliar ke kas Pemkb Purworejo.
Stok Darah di PMI Boyolali Aman
Stok darah di Palang Merah Indonesia Cabang Kabupaten Boyolali pasca lebaran dalam kategori aman, saat ini sebanyak 64 kantong darah berbagai jenis golongan darah sudah dipersiapkan.
RSUP Dr. Kariadi Ciptakan Pelayanan Terbaik di Usia ke 87 Tahun
RSUP Dr. Kariadi Semarang terus berusaha menciptakan pelayanan kesehatan yang terbaik bagi seluruh pasiennya, bahkan di usianya yang menginjak 87 tahun berbagai perubahan terus dilakukan untuk meraih akreditasi nasional dan internasional.
Ribuan Peserta Ramaikan Jalan Santai Hari Jadi ke 87 RSUP Dr. Kariadi
Memperingati Hari Jadi ke 87, RSUP Dr. Kariadi Semarang menggelar jalan sehat yang diikuti hampir ribuan peserta dari unsur karyawan dan masyarakat, Minggu (16/9).
Musim Kemarau Datang, Waspada Terkena Penyakit ISPA
Musim kemarau yang terjadi di Jawa Tengah saat ini, berdampak terhadap rentannya masyarakat terkena penyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA).
RS Panti Wilasa Gelar KB MOW Gratis
Rumah Sakit Panti Wilasa ” Dr. Cipto” Semarang bekerjasama dengan BKKBN Provinsi Jawa Tengah menggelar KB MOW yang digratiskan bagi masyarakat sejak 1 September lalu.
Wagub Prihatin Kurangnya Pemberian ASI Bagi Bayi
Gubernur Jawa Tengah Dra. Hj. Rustriningsih prihatin masih rendahnya kesadaran masyarakat khsusnya para ibu untuk memberikan ASI eksklusif pada bayinya.
Wow, Penderita HIV/AIDS di Kota Semarang Capai 1.478 Orang
Hingga akhir Bulan Agustus 2012, jumlah penderita HIV/AIDS di Kota Semarang mencapai 1.478 orang. Angka penularan tertinggi masih disebabkan oleh Heteroseksual 76 %,dan Penggunaan Napza Suntik 11 %.
- 1
- 2
- 3
- Berikutnya