Lewati ke konten

Semarang Today

Malam Ini, 35 Kabupaten/Kota Ikuti Parade Seni dan Budaya Prov Jateng 2012

Budaya dan Wisata, Semarang Today|Juli 14, 2012Juli 14, 2012oleh Redaksi

Selain memperkenalkan kesenian budaya Jawa Tengah, acara tersebut juga akan mengenalkan wisata yang ada di Jawa Tengah.

LP2K: Niat Pengusaha Selesaikan Pertikaian dengan Konsumen Lemah

Ekonomi dan Bisnis, Jawa Tengah, Semarang Today|Juli 14, 2012oleh Redaksi

Ada beberapa kendala atau hambatan dalam penanganan pengaduan, seperti lemahnya itikad baik dari pelaku usaha untuk menyelesaikan komplain konsumen.

Hari Ini, Semarang Berawan

Semarang Today|Juli 14, 2012oleh Redaksi

Hari ini wilayah Semarang dan sekitarnya menurut prakiraan BMKG masih di selimuti awan dengan suhu 23-330C dengan kelembaban udara 47-88%.

Maling Gasak Dua Sepeda Motor

Hukum dan Kriminal, Kota Semarang, Semarang Today|Juli 13, 2012Juli 14, 2012oleh

Pencuri menggasak dua unit sepeda motor jenis Yamaha Vixion tahun 2007 Nopol KB 2553 GT dan Honda Vario tahun 2011 Nopol H 3100 NR yang sedang di parkir di teras rumah korban.

Satu Persatu Atlit Mulai Berguguran

Kota Semarang, Olahraga, Semarang Today|Juli 13, 2012Juli 13, 2012oleh

Satu per satu atlit bulutangkis di masing-masing kelas dan kelompok umur, mulai berguguran

PKK Karangrejo Berikan Santunan Bagi Warga Tidak Mampu

Kota Semarang, Semarang Today, Sosial|Juli 13, 2012oleh

Untuk pemberian santunan,setiap RT mengirimkan 4 orang warganya. Dari 34 RT yang ada, jumlah warga yang mendapatkan santuan sebanyak 136 orang

Program E-KTP di Kel. Karangrejo Baru 75 Persen

Kota Semarang, Semarang Today|Juli 13, 2012oleh

Untuk Penerapan Program E-KTP di wilayah sini, warganya harus di kejar–kejar dahulu, karena banyak warga yang tidak mau mengurus E-KTP dan saat ini baru 75 persen warga yang membuatnya,

Disdik Kota Semarang Perketat Sertifikasi Bagi Guru

Kota Semarang, Pendidikan, Semarang Today|Juli 13, 2012oleh

Bagi guru yang sudah bersertifikasi tapi tidak bisa memenuhi kriteria yang ada, kemungkinan guru tersebut akan di didik ulang atau dicabut,

Partai Golkar Kantongi Nama Calon Gubernur Jateng 2013

Headline, Semarang Today, Sosial|Juli 13, 2012Juli 13, 2012oleh Redaksi

Partai Golkar telah mengantongi tiga nama calon yang akan diusung untuk pilihan gubernur Jateng 2013 mendatang tetapi sekarang belum bisa di umumkan, tunggu saja nanti kata Priyo Budi Santoso.

Kota Semarang dan Sekitarnya Berawan

Kota Semarang, Semarang Today|Juli 13, 2012oleh

Cuaca di wilayah peraiaran Utara Jawa tengah diperkirakan Berawan dengan kecematan angin 3-13 knot yang bergerak ke arah Timur Laut dan Timur, disertai tinggi gelombang minimal 0.3-1.3 meter dan maksimal 1.8 meter.

  • Sebelumnya
  • 1
  • …
  • 53
  • 54
  • 55
  • 56
  • 57
  • …
  • 68
  • Berikutnya
Copyright © JatengTime.
Versi Non AMP
  • Beranda
  • Nasional
    • Hukum dan Kriminal
    • Ekonomi dan Bisnis
  • Regional
    • Jateng
      • Semarang
      • Demak
      • Solo
      • Pekalongan
    • DIY
      • Yogyakarta
      • Sleman
      • Bantul
      • Kulonprogo
  • Technology
  • Otomotif
  • Olahraga
  • Entertainment
  • Budaya dan Wisata
  • Kesehatan dan Wanita
  • Gerbang Informasi Terkini
  • Indeks
  • Indeks Berita
  • Indeks Berita
  • JatengTime – Gerbang Informasi Terkini
  • Karier
  • Ketentuan Penggunaan
  • Pasang Iklan
  • Sitemap
  • Sitemap
  • Sudut Pandang
  • Tentang Kami
  • Update Corona
  • Redaksi
Exit mobile version